Sementara itu, Duta Besar Indonesia untuk Swiss, Muliaman Hadad, memperingatkan setiap putusan DSB bersifat mengikat. Putusan DSB WTO juga akan meminta negara yang disengketakan mengubah kebijakannya ...